Rabu, 16 Januari 2013

Penipuan Undian TAM RIM BlackBerry

Hati-hatilah buat anda yang memiliki gadget BlacBerry. Saat ini telah marak penipuan yang mengatasnamakan dealer resmi RIM di Indonesia yakni PT Telema Artha Mandiri atau TAM.



Orang yang tidak bertanggung jawab itu mengirim pesan melalui Email dan BBM. Bagaimana isi pesannya? Berikut salah satu contohnya:



Pengguna Blackberry Yth.

Slmt anda Mendapatkan

Grand Frize 1 Unit Toyota Avanza di

GEBYAR PT.TELETAMA ARTHA MANDIRI (TAM) Indonesia.

PIN anda:2A575157

Untuk info selengkapnya

HUBUNGI LAYANAN KONSUMEN KAMI:

CS: 021-4068-1000

0852-9105-0888

Drs.Andry Syahril.

Pake terus Blackberry anda dan dapatkan Hadiah menarik berikutnya.



Jadi jangan ingin terperdaya dengan info menyesatkan. Untuk menghindarinya silahkan diabaikan dan jangan menuruti permintaan dalam isi surat apalagi menghubungi kontak konsumen yang tidak jelas itu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar