Minggu, 13 Januari 2013

Gejala Asam Urat dan Cara Mengobati

Tahukah anda apa itu ASAM URAT?

Sisa metabolisme Zat Purin yang berasal dari makanan yang kita konsumsi.



Untuk Perempuan : 2- 5 mg/dL

Untuk Laki-laki. : 3 -7 mg/DL



Akibat? : Ganguan Ginjal dan Batu Saluran Kemih



Gejala?

- Kaki Bengkak, merah dan Nyeri terutama di sendi kaki

- Kesemutan dan linu

- Nyeri terutama pada malam hari atau pada pagi hari saat bangun tidur



Solusi?

- Melakukan pengobatan hingga kadar asam urat kembali normal (obat asam urat rusak hati n ginjal lhoo)

- Kontrol makanan yang di konsumsi

- Banyak minum air putih



Saatnya untuk menjaga kesehatan sendiri. Kontrol makanan, segera ganti sarapan dengan Sarapan Sehat Herbalife, terdiri dari Herbal Aloe, Shake dan NRG

* Sumber : dr. Lina Karlina

Tidak ada komentar:

Posting Komentar